KSAP Goes to Campus Hadir di Unand
Padang (FEB Unand) – Komite Standar Akuntansi Pemerintahan (KSAP) melakukan kerjasama dengan Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Andalas (Unand) untuk menyelenggarakan kegiatan KSAP Goes to Campus di Universitas Andalas. KSAP Goes to Campus berlangsung pada tanggal 10 September di Gedung Convention Hall Unand. Kegiatan yang mengusung tema “20 Tahun KSAP: Konvergensi Menuju IPSAS” menghadirkan